Hari Minggu, Polsek Bogorejo Polres Blora Intensif Patroli Gereja Dan Kawasan Perkantoran

Blora-Inspirasiline.com. Hari Minggu atau akhir pekan disaat masyarakat menikmati waktu liburan bersama keluarga. Justru petugas Kepolisian dituntut aktif dalam melaksanakan tugas. Salah satunya adalah dalam patroli dan penjagaan tentunya untuk menciptakan kondusifitas wilayah dan memastikan keamanan dan kenyamanan warga yang sedang beraktivitas. Seperti yang dilakukan oleh satu regu piket Polsek Bogorejo Polres Blora, Minggu, (24/07/2022) […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Sabtu-Minggu (6-7/2/2021), 47 Pasar Tradisional Sragen Bakal Ditutup

Penulis: Sugimin SRAGEN | inspirasiline.com SEBANYAK 47 pasar tradisional di Kabupaten Sragen bakal ditutup pada Sabtu-Minggu (6-7/2/2021), sebagai tindak lanjut dari pelaksanaan Gerakan “Jateng di Rumah Saja” yang diluncurkan Gubernur Ganjar Pranowo. Bukan cuma pasar tradisional, pertokoan, pusat pembelajaran, dan perkantoran pun bakal ditutup. Hanya rumah sakit (RS), Puskesmas, dan apotek yang boleh buka. Bupati […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Tambah Tiga ASN Positif Covid-19, Klaster Perkantoran Belum Terputus

Penulis: Supriyani SUKOHARJO | inspirasiline.com TRANSMISI atau penularan Covid-19 pada klaster perkantoran Gedung Menara Wijaya Pemkab Sukoharjo belum juga putus. Jumlah aparatur sipil negara (ASN) yang terkonfirmasi positif dari klaster ini bertambah lagi tiga orang, dari 24 orang menjadi 27 orang, Selasa (13/10/2020). Sebelumnya, sedikitnya 600 dari sekitar 10 organisasi perangkat daerah (OPD) telah menjalani uji swab […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Korpri Peduli Covid-19 Bantu Ribuan Masker-Hand Sanitizer ASN 

Penulis: Abiet Sabariang SLAWI | inspirasiline.com KORPS Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Kabupaten Tegal memberikan bantuan berupa 18.200 masker dan 9.100 botol hand sanitizer kepada para aparatur sipil negara (ASN), yang merupakan anggota Korpri Kabupaten Tegal. Sekretaris Daerah Kabupaten Tegal Widodo Joko Mulyono menyerahkan bantuan secara simbolis di halaman Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Tegal, Senin […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Plt Bupati Sragen Dedy Endriyatno Sidak Dinas-Instansi

Penulis: Sugimin SRAGEN | inspirasiline.com PELAKSANA Tugas (Plt) Bupati Sragen Dedy Endriyatno melakukan inspeksi mendadak (sidak), Kamis (8/10/2020) ke lingkungan perkantoran dinas/instansi guna memastikan seluruh aparatur sipil negara (ASN) dan non-ASN disiplin menerapkan protokol kesehatan dengan baik, yakni menggunakan masker, menyediakan wastafel umum untuk cuci tangan, serta menjaga jarak. Sidak dilakukan di empat perkantoran organisasi […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Muncul Klaster Perkantoran, Kasus Covid-19 Sukoharjo Terus Bertambah

Penulis: Supriyani  SUKOHARJO | inspirasiline.com KASUS positif Corona yang menimpa aparatur sipil negara (ASN) yang berkantor di Lantai IV Gedung Menara Wijaya, Sukoharjo terus bertambah. Jika sebelumnya baru ada dua orang, yakni pejabat Dinas Lingkungan Hidup (DLH), kini sudah bertambah menjadi 8 orang. Rinciannya, 7 oleh ASN DLH dan 1 orang ASN Dinas Perindustrian dan […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Plt Kepala Dishub Sukoharjo Positif Corona, Istri Ikut Terkena

Penulis: Supriyani SUKOHARJO | inspirasiline.com PELAKSANA Tugas (Plt) Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Toni Sri Buntoro terkonfirmasi positif Covid-19. Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Sukoharjo tengah melacak kontak erat dan sumber penularannya. Menurut informasi, Kamis (24/9/2020), Toni Sri Buntoro terkonfirmasi positif Covid-19 berdasarkan hasil tes usap (swab). Toni hanya menjalani isolasi mandiri lantaran positif tanpa gejala […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Pejabat-ASN Kontak Erat Pj Sekda Sukoharjo Jalani Isolasi Mandiri

Penulis: Supriyani  SUKOHARJO | inpirasiline.com SEDIKITNYA 25 pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukoharjo yang berkantor di 10 lantai Gedung Menara Wijaya menjalani karantina mandiri. Para pejabat tersebut menjadi kontak erat dengan Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Sukoharjo Widodo yang terkonfirmasi positif Covid-19. Juru Bicara (Jubir) Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kabupaten Sukoharjo dr […]

Bagikan ke:
Continue Reading