Terjun ke Lapangan, Dosen dan Mahasiswa ITS Bantu Kembangkan Potensi Wisata Tempuran

Blora-Inspirasiline.com. Sebanyak 10 orang mahasiswa ITS dengan dosen pembimbing, mulai melakukan pengabdian masyarakat di Desa Tempuran, Kecamatan Blora, sejak Jumat (29/7/2022) hingga 7 hari kedepan. Dosen dan mahasiswa dari Institut Teknologi Sepuluh November (ITS) Surabaya itu akan membantu masyarakat dan pegiat wisata di Desa Tempuran untuk mengembangkan potensi pariwisata desanya. Bupati Blora H. Arief Rohman, […]

Bagikan ke:
Continue Reading