Ketua DPRD Kendal Dorong IKA PMII-KIK-Pemerintah Bersinergi
Penulis: Eko Purwanto KENDAL | inspirasiline.com KETUA DPRD Kendal Muhammad Makmun berharap, Ikatan Keluarga Alumni Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (IKA PMII) bisa menjalin sinergi dengan pemerintah. Demikian disampaikan Muhammad Makmun saat menghadiri buka bersama dan santunan kepada anak yatim piatu yang digelar IKA PMII Kendal di Pondok Pesantren Al Istiqomah, Desa Penaruban, Kecamatan Weleri, Kabupaten […]
Continue Reading