Sekolah di Kabupaten Sragen sudah menggunakan CMS
Sragen-Inspirasiline.com. Sekolah dasar (SD) di Kabupaten Sragen sudah menggunakan Cash Management System (CMS) untuk transparansi keuangan. Diharapkan dengan CMS, pengelolaan Bantuan Operasional Sekolah (BOS) dan bantuan operasional pendidikan lainnya lebih transparan. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Kabupaten Sragen Dwiyanto menyampaikan, saat ini sudah ratusan jenjang SD mulai menggunakan CMS. Sedangkan jenjang Sekolah […]
Continue Reading