Pelamar Perdes di Desa Pilangsari, mempersoalkan nilai poin sertifikat

Sragen-Inspirasiline.com.Protes terhadap seleksi calon perangkat desa (Perdes) muncul di sejumlah Desa di Wilayah Kabupaten Sragen. Salah satunya di Desa Pilangsari, Kecamatan Ngrampal. Peserta seleksi calon Perdes ini mempersoalkan nilai poin sertifikat. Ketua Panitia seleksi yang Juga Sekretaris Desa (sekdes) Pilangsari Anjar Sulistyo mengakui, adanya isu negatif dan protes dalam pengisian perangkat desa. Di antaranya terkait […]

Bagikan ke:
Continue Reading