PPP Siapkan Gugatan Ke MK

Jakarta-Inspirasiline.com. Ketua DPP PPP Achmad Baidowi atau Awiek mengaku terkejut lantaran PPP gagal memenuhi ambang batas untuk melaju ke Senayan, dalam Pileg 2024. Awiek menyebut hasil rekapitulasi KPU berbeda dengan hasil internal PPP. “Tentu kami terkejut dengan hasil rekapitulasi secara bertentangan karena tidak sesuai berbeda dengan data internal kami,” kata Awiek di kantor KPU, Menteng, […]

Bagikan ke:
Continue Reading

KPU Grobogan Gelar Pleno Rekapitulasi Hitung Suara Pemilu 2024, Ahmad Taufik (Gerindra) Raih Suara Terbanyak

Grobogan-Inspirasiline.com. Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Grobogan sejak Sabtu pagi (2/3/24) melakukan rekapitulasi perhitungan suara hasil Pemilu 2024 hingga berakhir tuntas pada Senin sore (4/3/24) yang berlangsung di Hotel 21 Purwodadi Grobogan. Acara dihadiri Ketua KPU Agung Sutopo bersama para Komisionernya, Ketua Bawaslu Fitri Witanti bersama para divisinya, para saksi paslon capres 01, 02 dan 03 […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Gerindra Grobogan Bantu Warga Perbaiki Tanggul Sungai Sembukan Brati

Grobogan-Inspirasiline.com. Akibat banjir yang melanda sebagian besar wilayah Kabupaten Grobogan, banyak tanggul penyangga sungai yang jebol atau hampir jebol, sebagaimana yang terjadi di tanggul Sungai Tuntang di desa Kemiri Kecamatan Gubug yang akhirnya air melimpas ke kota Gubug dan sekitarnya, hingga menyebabkan lumpuhnya transportasi Semarang- Purwodadi. Jebolnya tanggul sungai ternyata tidak cuma di Kemiri Gubug […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Djoni K. ,S.M. Komitmen Menjalankan Visi Misi Partai Gerindra

Anggota Komisi A DPRD Provinsi Jawa Tengah Djoni K.,S.M. punya komitmen tinggi mengajak warga masyarakat di Dapil Jateng 8 yang meliputi Kota Magelang, Kab.Magelang dan Kab.Boyolali  untuk berpartisipasi aktif menggunakan hak pilihnya . Pria yang menjadi Pengganti Antar-Waktu (PAW) Mei lalu untuk periode 2019-2024 ini mengatakan  visi misinya sejalan dengan Partai Gerindra  dan Ketua Umum […]

Bagikan ke:
Continue Reading

KPU Grobogan Gelar Rakor Penyusunan Jadwal Kampanye Rapat Umum Pemilu 2024

Grobogan-Inspirasiline.com. Sebagai awal pelaksanaan kampanye terbuka, Komisi Pemilihan Umum Kabupaten menggelar rapat koordinasi penyusunan jadwal kampanye rapat umum Pemilu 2024 bertempat di Hotel 21 Purwodadi, Sabtu (20/1/24). Rakor dibuka oleh Komisioner KPU Divisi Hukum Saefudin mewakili Ketua KPU Grobogan Agung Sutopo yang sedang bertugas ke Jakarta, sedangkan pimpinan rakor oleh Divisi Sosdiklih SDM KPU Grobogan […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Gerindra Rembang Buka Pendaftaran Bacaleg Pileg 2024

Rembang-Inspirasiline.com. Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) merayakan hari ulang tahun yang ke 15 tahun di kantor DPC Gerindra Rembang, Senin (6/2/2022). Bersamaan dengan itu, DPC Gerindra Rembang melaunching pendaftaran bakal calon legislatif (Bacaleg) untuk Pileg 204 mendatang. Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bapilu) DPC Gerindra Rembang, Isa Ansori menyebut, sesaat setelah launching, pendaftar langsung berjubel di […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Ketua DPC, Meminta Kader Gerindra Agar Terus Menjalin Kedekatan Dengan Masyarakat

Kendal-Peringati Hari Lahir (Harlah) ke-15 Partai Gerindra berharap kedepan makin baik, makin maju dari apa yang sudah dilakukan di era-era sebelumnya tahun ini harus lebih baik lagi. Hal tersebut disampaikan Ketua DPC Partai Gerindra Mifta Reza usai merayakan Harlah ke-15 bersama Kader dan simpatisan Partai Gerindra, Minggu (5/2) di Kantor DPC Gerindra Kabupaten Kendal. Hadiri […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Dulang Suara Gerindra Gelontor Dana Aspirasi Ke Pelosok Desa

Sragen-Inspirasiline.com. Gerakan Mider Saben Minggu (Mesem) Gencar dilakukan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Tengah (Prov Jateng) Fraksi Partai Gerindra Sriyanto Saputro. Kegiatan Mesem yang digelar Sekretaris Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Gerindra Jateng ini telah dilakukan hampir 47 Minggu. Salah satunya lokasi yang didatangi Desa Bandung, Kecamatan Ngrampal, Kabupaten Sragen. Dalam kesempatan tersebut […]

Bagikan ke:
Continue Reading

HUT Ke-14, Gerindra Blora Targetkan 5 Kursi pada Pemilu 2024

Penulis : Yokanan Blora-Inspirasiline.com.  Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kabupaten Blora menargetkan perolehan lima kursi DPRD Kabupaten Blora pada Pemilu tahun 2024. Hal tersebut disampaikan Ketua DPC Partai Gerindra Blora, Jayadi saat membuka acara  peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Partai Gerindra ke-14 tahun dan peresmian kantor DPC secara sederhana dengan protokol kesehatan, di  Jl. […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Gagal Usung Sukiman-Iriyanto, Gerindra Belum Tentukan Sikap

Penulis: Sugimin SRAGEN | inspirasiline.com SETELAH gagal mengusung calon di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Sragen, Partai Gerindra mengaku belum menentukan sikap politiknya. Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Gerindra Jawa Tengah (Jateng) menyebut masih menunggu putusan dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Gerindra untuk sikap politik di Pilkada Sragen, 9 Desember 2020 mendatang. “Sampai hari ini, belum ada […]

Bagikan ke:
Continue Reading