Dukung Ketahanan Pangan, Polsek Polokarto Tabur 10.000 Benih Lele

Penulis: Supriyani | Editor: Dwi NR SUKOHARJO | inspirasiline.com DALAM kunjungan kerja di Kabupaten Sukoharjo, Selasa (3/8/2021), anggota Komisi III DPR RI, Eva Yuliana berkesempatan melihat secara langsung budidaya ikan lele dan gurami dan turut dalam kegiatan tabur 10.000 benih ikan lele dalam upaya untuk mendukung ketahanan pangan di kolam binaan Polsek Polokarto. Kolam budidaya […]

Bagikan ke:
Continue Reading