Polres Sukoharjo Gelar Silaturahim Kamtibmas bersama MUI dan FKUB Wujudkan Pilkada Damai
Sukoharjo-Inspirasiline.com. Polres Sukoharjo bersama Kodim 0726/Sukoharjo, menggelar Silaturahim Kamtibmas dengan FKUB (Forum Kerukunan Umat Beragama) dan MUI (Majelis Ulama Indonesia) dalam rangka Pemilu Damai Pilkada Serentak tahun 2024. Silaturahim Kamtibmas tersebut digelar di Gedung Graha PGRI Kabupaten Sukoharjo, dan dihadiri oleh Kapolres Sukoharjo AKBP Sigit, Dandim 0726/Sukoharjo yang diwakili Pasiops Kapten inf. Suroso, Ketua MUI […]
Continue Reading