Kapolresta Tegal : Mutasi Dua Perwira Polisi Atas Dasar Surat Telegram Polda Jateng

Tegal-Inspirasiline.com. Kapolres Tegal Kota AKBP Jaka Wahyudi, secara resmi memimpin upacara serahterima dua pejabat yang dipndah tugaskan. Upacara Sertijab berlangsung Jum’at 20 Oktober 2023. Mutasi dua pejabat yang memiliki tugas sangat strategis yaitu Kepala Satuan Lalu lintas dan Ka.Sat Polairud. Mutasi kedua perwira Polisi tersebut atas adanya Surat Telegram Kapolda Jateng Nomer ST/1828/X/Kro./2023 tanggal 13 […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Kapolresta Tegal Menyerahkan Tiga Kursi Roda Untuk Kakak Beradik yang Mengalami Kelumpuhan.

Tegal-Inspirasiline.com. Menempati rumah ber ukuran  4 x 10 meter, tiga wanita ini, hidupnya sedang diterpa dengan cobaan yang mereka rasakan sudah 27 tahun. Hubungan ketiga wanita ini adalah kakak beradik. Mereka tidak  seperti oramg pada umumnya, busa berjalan dengan sempurna,  dia mengalami cacat di bagian tubuh sehingga tidak bisa berjalan normal, untuk berjalan dia hanya […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Kapolresta Tegal Rahmad Hidayat : Hindari Komplen Masyarakat Pada Pelaksanaan Operasi Patuh Candi

Tegal-Inspirasiline.com. Kapolresta Tegal AKBP Rahmad Hidayat mengingatkan kepada anggotanya yang bertugas dalam pelaksanaan Operasi Patuh Candi 2022, supaya memahami tugasnya selama operasi patuh candi, diantaranya harus mengedepankan edukatif dan persuasif serta menjujung tinggi sesuai aturan yang ada  dan hindari komplen dari masyarakat. Disampaikan Kapolresta Tegal  dalam Apel Gelar Pasukan Operasi “Patuh Candi 2022”  di halaman […]

Bagikan ke:
Continue Reading