SMK Asta Mitra Purwodadi Grobogan Peringati Dies Natalisnya yang ke 10 Lulusannya Tidak ada Yang Menganggur

Grobogan-Inspirasiline.com. Lembaga pendidikan formal manapun di tanah air baik negeri maupun swasta tetap berharap  bahwa semua lulusannya akan bisa bekerja dan  menjadi orang yang berhasil  sukses. Hal inilah yang sudah dijalani dan dirasakan oleh SMK Asta Mitra Purwodadi Grobogan selama 10 tahun perjalanannya dimana lulusannya bisa memperoleh pekerjaan sesuai kompetensinya. Dalam rangka memperingati dies natalis […]

Bagikan ke:
Continue Reading