Ketum GJL Riyanta SH MH Beri Pencerahan Program PTSL kepada Para Demang Manunggal di Grobogan
Grobogan-Inspirasiline.com. Ketua Umum Gerakan Jalan Lurus ( GJL) Riyanta SH, MH hadir ditengah masyarakat Grobogan untuk menjalin komunikasi. Jum’at (25/2/2022). Kunjungan Ketum GJL yang juga Anggota Komisi II DPR RI dapil III ini hadir di desa Pengkol kecamatan Penawangan kabupaten Grobogan.bertempat di rumah Kades Pengkol, Sugiyarto. Ketum GJL yang juga anggota DPR-RI Dapil 3 Jateng ini […]
Continue Reading