TNI Adalah Kita, Tema Yang Diusung Pada HUT TNI Ke 77
Sukoharjo-Inspirasiline.com. Peringatn HUT TNI tahun ini terasa berbeda pasalnya dengan mengusung tema TNI Adalah Kita, TNI berbaur dengan masyarakat kecil untuk makan bersama, ngobrol bersama di Makodim 0726 Sukoharjo pada Selasa (4/10/2022) terlihat akrab dan santai tanpa ada dinding pembatas. Dandim 0726 Sukoharjo Letkol CZI Slamet Riyadi kepada wartawan mengatakan bahwa pada HUT TNI kali ini […]
Continue Reading