Kapolres Grobogan : Operasi KLC 2023 Tetap Kedepankan Preventif Dan Persuasif
Grobogan-Inspirasiline.com. Dalam Operasi Keselamatan Lalu lintas Candi 2023 ini kami akan menindak tegas semua jenis pelanggaran yang terlihat mata seperti tak pakai helm, melawan arus, dan potensi gangguan yang menyebabkan keselamatan, pelanggaran lalunlintas. Namun kami tetap mengedepankan upaya tindakan preventif, edukatif dan persuasif. Demikian disampaikan Kapolres Grobogan AKBP Dr.Dedy Anung Kurniawan, SIK., MSi dalam Apel […]
Continue Reading