Suka-Duka PJJ Online, Lahirkan Kerinduan Antarteman

Penulis: Arwani KUDUS | inspirasiline.com KEGIATAN belajar-mengajar (KBM) di masa pandemi Covid-19, utamanya pembelajaran jarak jauh (PJJ) secara daring (online), terus saja menuai pro-kontra dan melahirkan suka-duka. Terutama bagi kalangan pelajar. Begitu pun yang dirasakan Bunga, santriwati atau siswi salah satu Madrasah Aliyah Negeri (MAN) di Kudus. Mungkin bisa mewakili teman-teman lain sesama pelajar, Bunga […]

Bagikan ke:
Continue Reading