Polres Sragen siap mengamankan bergantian tahun
Sragen-Inspirasiline.com. Polres Sragen mengendus adanya Genster yang bakal berbuat Onar di Malam Pergantian Tahun Baru 2023 mendatang. Untuk itu, langkah Pencegahan dilakukan dengan menyiagakan Personel. Kapolres Sragen AKBP Piter Yanottama mengungkapkan, Personelnya telah melakukan Pemantauan dan berhasil mengendus adanya Gangster yang bakal membuat kegaduhan di malam Tahun Baru 2023. ”Kami sudah berhasil mengendus para pelaku […]
Continue Reading