Tiga Desa Di Kabupaten Sragen Mengikuti Penilaian Dalam Rangka Penghargaan Desa Mandiri Energi Tahun 2024

Sragen-Inspirasiline.com. Berdasarkan Surat Kepala Dinas ESDM Provinsi Jawa Tengah Nomor 500.10.36.1/1202024 Tentang Penilaian Penghargaan Desa Mandiri Energy (DME) Dimana Penilaian Di Kabuaten Sragen Berlangsung Pada Hari Rabu, 27 Maret 2024. Desa Mandiri Energi Adalah Desa Yang Mampu Mendayagunakan Sumber Energi Lokal Berbasis Energi Baru Terbarukan (EBT) Untuk Menyediakan Lebih Dari 60% Kebutuhan Energi (Listrik dan […]

Bagikan ke:
Continue Reading