Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Bogorejo Polres Blora Intensif Patroli Bersenjata Patroli Bersenjata Polsek Bogorejo Sasar Daerah Rawan
Penulis : Yokanan Inspirasiline Blora, Guna antisipasi tindak kriminalitas di wilayah kabupaten Blora Jawa Tengah. Kepolisian Resor Blora, (Polres Blora) Polda Jawa Tengah terus melakukan berbagai macam upaya. Salah satunya menggelar patroli bersenjata dengan menyasar patroli kantor perbankan dan gerai gerai ATM. Seperti yang dilakukan oleh Polsek Bogorejo, Selasa, (14/12/2021), satu regu patroli Polsek Bogorejo […]
Continue Reading