Koramil Pagerbarang Terus Gencarkan Patroli Penegakan Disiplin Covid-19
Penulis: Abiet Sanariang TEGAL | inspirasiline.com SATGAS Covid-19 Koramil 18/Pagarbarang Kodim 0712/Tegal terus melaksanakan patroli penegak disiplin bagi pelanggar protokol kesehatan, di Jalan Raya Jatibarang-Margasari, Desa Rajegwesi, Kecamatan Pagarbarang, Kabupaten Tegal. Selasa (29/12/2020). Patroli bertujuan memberikan edukasi kepada masyarakat di wilayah binaan. Sebagai upaya untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Kabupaten Tegal, khususnya di […]
Continue Reading