Lapas Purwodadi Banjir, Kakanwil Kemenkumham Jateng Turun Tangan

Grobogan-Inspirasiline.com. Akibat terkena banjir, Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah Tejo Harwanto meninjau Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Purwodadi, Rabu (07/02/2024). Tejo mengatakan kunjungannya ini dalam rangka memeriksa kondisi Lapas dan mengecek setiap bagian yang terendam banjir. “Dari hasil pantauan yang dilakukan, kami segera meminta petugas untuk mengedepankan keamanan dan keselamatan para warga binaan”, tegas Tejo. […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Jelang Pesparawi 2024 Jateng, LPPD Grobogan Bersiap Diri

Grobogan-Inspirasiline.com. Dalam rangka mempersiapkan peserta Pesparawi (pesta paduan suara Gerejawi) Jateng yang rencana akan diselenggarakan di Wonogiri pada Juli 2024 mendatang, kini LPPD (Lembaga Pengembangan Pesparawi Daerah) Grobigan tengah mempersiapkannya dengan menggelar rapat pengurus di Boloh Kabupaten Grobogan, Kamis (7/12/23). Rapat dipimpin langsung Ketua LPPD Grobogan Adi Jatmiko, SH., MH. Meski lomba pesta paduan suara […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Komisi Informasi Jateng Umumkan Pemkab Rembang Lolos Ke Tahap Uji Publik

Rembang-Inspirasipine.com. Komisioner Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah, Sutarto, S.H M.Hum. memimpin visitasi  penilaian pelaksanaan keterbukaan informasi publik di Kabupaten Rembang tahun 2023, Selasa (31/10/2023). Selain menilai Pemkab Rembang Komisi Informasi Jateng juga menilai pelaksanaan keterbukaan informasi publik di tingkat desa. Ada tiga desa yang maju penilaian, yaitu Desa Mantingan Kecamatan Bulu, Desa Punjulharjo Kecamatan Rembang […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Ganjar Pamitan Ke Warga Jateng ” Kula Tresna Panjenengan Sedaya”

Semarang-Inspirasliine.com. Jabatan Gubernur Jateng berakhir per  5 September 2023. Ada kesan tersendiri bagi warga Jateng terhadap Gubernurnya itu Saat perpisahan, Ganjar Pranowo tak mampu menahan air mata. Ia menangis, tatkala berpamitan kepada puluhan ribu warga Jateng di hari terakhirnya menjabat sebagai Gubernur Jawa Tengah. Selasa (5/9/2023), adalah hari terakhir Ganjar melayani warga Jateng selama 10 […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Pada ETK Kwarda Jateng, Grobogan Sabet Dua Kategori Penghargaan

Grobogan-Inspirasiline.com. Bersamaan dengan Peringatan Hari Pramuka Ke -62 Kwartir Daerah Jawa Tengah Tahun 2023 yang dilaksanakan pada Rabu 30 Agustus 2023 di Bukit Tangkepan, Kecamatan Pulosari Kabupaten Pemalang, Kwartir Cabang Grobogan menerima penghargaan yang diserahkan oleh Kakak Ganjar Pranowo, Guburnur Jawa Tengah,selaku Ketua Majelis Pembimbing Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah., Rabu (30/8/23) Demikian disampaikan Agus […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Lolos 6 Besar Lomba Gudep Mantap, 3 Gudep Pramuka Grobogan Dapat Undangan Hari Pramuka Tingkat Jateng

Grobogan-Inspirasiline.com. Gugus Depan Grobogan 06 – 003 / 06 – 010 Pangkalan SD Negeri 1 Monggot Kwartir Ranting Geyer, Gugus Depan Grobogan 12 – 095 / 12 – 096 pangkalan SMP Negeri 1 Gabus Kwartir Ranting Gabus dan Gugus Depan Grobogan 10 – 059 / 10 – 064 Pangkalan SMA Negeri 1 Kradenan Kwartir Ranting […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Grobogan Raih Dua Penghargaan Pada Lomba Pandu Citraloka Kwarda Jateng

Grobogan-Inspirasiline.com. Film Pendek dengan judul “Prasangka” karya Pramuka SMK At Thoat Toroh berhasil menjadi peringkat dua pada gelaran Lomba Pandu Citraloka yang diselenggarakan oleh Kwartir Daerah Jawa Tengah. Sementara itu Iklan Layanan Masyarakat (ILM) dengan judul “Notifikasi” yang dibuat oleh Pramuka MTs YPI Toroh tampil sebagai Juara Harapan III kategori Iklan Layanan Masyarakat pada lomba […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Ikuti Opening Ceremony Porprov Jateng, Bupati Memberikan Semangat Kontingen Sragen

Sragen-Inspirasiline.com. Dukungan penuh Bupati Sragen, dr. Kusdinar Untung Yuni Sukowati dan Jajarannya Kepada kontingen Sragen yang berlaga diajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jateng XVI Tahun 2023 yang diselenggarakan di Kabupaten Pati selama 5-11 Agustus 2023. Hal itu terlihat saat Bupati Sragen Kusdinar Untung Yuni Sukowati menghadiri Opening Ceremony Porprov Jateng XVI Tahun 2023 di Stadion […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Muhammad Yasin Sumbang Emas Keenam Kontingen Blora Di Porprov Jateng

Blora-Inspirasiline.com. Lifter nasional Muhammad Yasin menyumbang medali emas keenam bagi kontingen Blora di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Tengah XVI 2023. Emas diraih lifter dari Desa Blungun, Kecamatan Jepon, Kabupaten Blora itu di kelas 73 kilogram putra. Muhammad Yasin tampil dominan dengan mengangkat barbel dengan total 290 kilogram (135 kg angkatan snatch dan 155 kg […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Kwarda Jateng Kunjungi Gudep Pramuka SDN1 Monggot Grobogan

Grobogan-Inspirasiline.com. Kwartir Daerah Jawa Tengah mengunjungi Gugus Depan Pramuka 06-003/06-010 SD Negeri I Monggot Geyer Grobogan. Kunjungan yang dilakukan oleh Kwartir Daerah Jawa Tengah dalam rangka penilaian presentasi Lomba Gugus Depan Mantap Kwartir Daerah Jawa Tengah Tahun 2023., Jumat (28/7/23). Sebagaimana diberitakan di media online ini, Gugus Depan Grobogan 06 – 003 / 06 – […]

Bagikan ke:
Continue Reading