Pemkab Sragen Salurkan Bantuan Modal Dan Tabungan Pendidikan Bagi ODHA

Sragen-Inspirasiline.com. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sragen Salurkan Bantuan Modal Dan Tabungan Pendidikan Bagi ODHA Jumlah Kasus HIV di Indonesia yang terus bertambah Tiap Tahunnya membutuhkan Skema Penanggulangan yang Terpadu dan Terukur. Di luar itu, dibutuhkan juga Solidaritas dari berbagai Elemen untuk Berkontribusi dalam Mencegah, Mengobati, dan Menguatkan Orang dengan HIV dan Orang dengan AIDS. Upaya Penanggulangan […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Dr.Jumadi, Pentingnya Pendidikan Etika Dan Adab Bagi Anak

Tegal-Inspirasiline.com. Ribuan umat Islam di Kota Tegal menghadiri acara Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW, yang diselenggarakan oleh Majelis Dzikir Wa Ta’lim Al Muhibbin Kota Tegal. Acara tersebut dihadiri Wakil Walikota Tegal Dr.Jumadi, ST., MM, Pengasuh Majelis Dzikir Wa,Ta’lim Al Muhibin Habib Muhdor bin Umar Al Jufri dan ulama setempat Sedangkan pembicara dalam peringatan Maulid […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Kota Tegal Dipilih Sebagai Lokus Studi Lapangan PKP Pusat Pendidikan Administrasi Polri

Tegal-Inspirasiline.com. Kota Tegal dipilih sebagai lokus studi lapangan Pelatihan Kepemimpinan Pengawas (PKP) Pendidikan Administrasi Polri. Sebab, Kota Tegal telah berulang kali menerima penghargaan. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Bagian Pendidikan dan Pelatihan Pusat Pendidikan Administrasi Polri Bandung, AKBP Heny Purwanti, S I K, M.Si saat acara penerimaan Studi Lapangan PKP dari Pusat Pendidikan Administrasi Polri […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Pemkab Rembang Dan Pemprov Jateng Buka Peluang Siswa Berprestasi Dari Keluarga Tak Mampu Bisa Akses Pendidikan

Rembang-Inspirasiline.com. Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maemoen yang merupakan asli Putra Rembang dan Wakil Bupati Rembang, Mochamad Hanies Cholil Barro’ (Gus Hanies) berada di satu forum di pendapa museum RA Kartini, belum lama. Pada seminar dalam rangka anniversary Forum Anak Bea Siswa (FABS) ke-VI dan hari jadi Kabupaten Rembang ke-282, keduanya menyampaikan program yang […]

Bagikan ke:
Continue Reading

IPPK Blora Diajak Tingkatkan Kualitas Pendidikan

Blora-Inspirasiline.com. Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP., M.Si mengajak Ikatan Purnakaryawan Pendidikan dan Kebudayaan (IPPK) untuk turut serta berperan aktif dalam meningkatkan kualitas pendidikan di Kabupaten Blora. “Bapak ibu sebagai mempunyai pengalaman dalam pendidikan, saya meminta panjenengan semua untuk berperan aktif membantu kami Pemkab dalam meningkatkan kualitas pendidikan,” ucapnya dalam peringatan HUT ke 50 Tahun […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Gelar MPLS SMK Jati Kusumo Bogorejo Mendekat Alam Tanam Nilai Pendidikan

Blora-Inspirasiline.com. SMK Jati Kusumo Bogorejo merajut sekumpulan makna, menari dalam kisah pendidikan yang menghangatkan. Tak beda dengan sekolah lain di Blora. SMK Jati Kusumo Bogorejo gelar Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) selama 3 hari, menyesuaikan jadwal resmi dari pemerintah. Namun, takdir berkata lain, kehadiran dobel jadwal dari pihak Koramil, merenda giat dari 3 hari menjadi […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Menyongsong Hari Anak Nasional Ke-39 Tahun 2023, Bupati Sragen Bagikan Tabungan Pendidikan Bagi Siswa Berprestasi

Sragen-Inspirasiline.com.  Hari Anak Nasional (HAN) Merupakan Momentum Penting Untuk Mendukung Kepedulian Terhadap Anak karena Anak Merupakan Pewaris Bangsa Yang Tangguh Dalam Menghadapi Tantangan.. Dalam Ragka Menyongsong Hari Anak Nasional ke-39 Tahun 2023, Pemerintah Kabupaten Sragen Menggelar Flash Mob di Alun-Alun Sragen (Minggu Pagi (16/7/2023) Yang Diikuti 430 Siswa-Siswi SMP dan SMA/SMK Kabupaten Sragen Untuk Mengkampanyekan […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Di Gladi Widya Wira Karya Sakti Bupati Sragen Berpesan : Generasi Z Perlu Pendidikan Karakter

Sragen-Inspirasiline.com.  Kwartir Cabang (Kwarcab) Sragen Menggelar Kegiatan Gladi Widya Wira Karya Bakti Tahun 2023  di Buni Perkemahan Kyai Srenggi Desa Dawung, Kecamatan Sambirejo Kabupaten Sragen Minggu malam (25/6/2023). Kegiatan yang disebut juga dengan Nama GW Yasa Kwarcab Tahun 2023 tersebut Dihadiri 384 Peserta yang berasal dari 24 Gugus Depan SMA/SMK/MA Negeri dan Swasta yang berada […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Drs. Suwardi 40 Tahun Berkarya Dan Mengabdi Untuk Pendidikan Di Bumi Sukowati

Sragen-Inspirasiline.com. Mangayubagyo Purna Tugas (Melepas Purna Tugas-red)  Drs. Suwardi mengemban Tugas selama 40 Tahun 2 Bulan  berlangsung penuh haru. Acara Dihadiri 350 Tamu Undangan Diantaranya Ketua Dewan Pendidikan Kabupaten Sragen H. Sauman, Kepala  SMA/SMK, Kepala  SMP, dan Seluruh Keluarga Besar Dinas Pendidikan dan Kebudayaan di Halaman Kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sragen, Jumat (9/6/2023) […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Bupati Sragen : Inovasi Pendidikan Sragen Harus Semakin Maju

Sragen-Inspirasiline.com. Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) Sekolah Menengah Pertama Se-Wilayah Soloraya Meliputi Kota Surakarta, Kabupaten Boyolali, Kabupaten Sukoharjo, Kabupaten Karanganyar, Kabupaten Wonogiri, Kabupaten Sragen dan Kabupaten Klaten (Subosukawonosraten)  menggelar Kegiatan “Temu Ilmiah dan Seminar Nasional” mengusung Thema “Kepemimpinan Kepala Sekolah Adaptif Di Era Vuca” berlangsung di Gedung Sasana Manggala Sukowati Sragen, Rabu, (31/5/2023). Acara itu […]

Bagikan ke:
Continue Reading