9.321 Porsi Disiapkan Setiap Hari Pada Program MBG Sragen

Sragen-Inspirasiline.com. Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kabupaten Sragen Tetap Berjalan Selama Bulan Ramadan. Sejak diluncurkan Pada 17/02/2025 Lalu Program Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Sragen Berjalan Lancar. Dandim Sragen Letkol (Inf) Ricky Julianto Wuwung, S.Sos, M.IP mengungkapkan bahwa Selama Bulan Ramadhan, Program MBG Berjalan Dengan Baik dan Tidak Ada Kendala Yang Berarti. “Total makanan […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Job Fair Sragen 2023 Dibuka, Ribuan Lowongan Kerja Disiapkan

Sragen-Inspirasiline.com. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sragen Menyelenggarakan Bursa Kerja Atau Job Fair Selama Dua Hari 27 – 28 Juni 2023 Di Gedung SMS Sragen, Dengan Menghadirkan Puluhan Perusahaan Dari Berbagai Daerah Untuk Memfasilitasi Pencari Kerja Dari Bumi Sukowati. Job Fair Secara Resmi Dibuka  Bupati Sragen, dr. Kusdinar Untung Yuni Sukowati, Selasa (27/6/2023). Usai Dibuka Orang Nomor […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Kawal Arus Mudik, Sembilan Pospam dan Posyan Disiapkan Di Sragen

Sragen-Inspirasiline.com. Hari Raya Idul Fitri semakin dekat, Tradisi Mudik menjadi Salah Satu Pilihan Masyarakat yang ingin Berlebaran di Kampung Halaman. Terlebih lagi bagi mereka yang ada di Perkotaan seperti di ibukota Jakarta. Terkait hal tersebut, untuk memberikan Keamanan dan Kemudahan Masyarakat yang ingin Berlebaran Khususnya di Sragen, sebanyak Sembilan Pos Pengamanan (Pospam-red) dan Pos Pelayanan […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Ratusan Pramuka Peduli, Disiapkan Jadi Relawan Tanggap Bencana

Brebes-Inspirasiline.com. Kabupaten Brebes memiliki wilayah terluas kedua di Jawa Tengah dan dengan kondisi geografis yang beragam sehingga potensi terjadinya bencana sangatlah besar. Untuk itu, dibutuhkan kader-kader pemuda yang terlatih dalam mitigasi bencana yang secara sukarela akan bergerak bila terjadi bencana. Untuk mewujudkan hal itu, Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dindikpora) Kabupaten Brebes menggembleng ratusan Pramuka […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Anggaran Hari Jadi Kabupaten Sragen ke 276 Disiapkan Dana Rp 1 Miliar

Sragen-Inspirasiline.com. Untuk memeriahkan Hari Jadi Kabupaten Sragen ke 276 tahun 2022 ini, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sragen menyiapkan dana Rp 1 Miliar diambil dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) yang digunakan untuk melaksanakan kegiatan perayaan dan event-event yang akan digelar. Meski situasi masih pandemi, adanya pelonggaran kegiatan dan tingginya vaksinasi di Sragen, menjadi alasan Pemkab memulai […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Kasus Covid-19 Sukoharjo Melonjak BOR Disiapkan

Sukoharjo-Inspirasiline.com. Pasien melonjak, Ketersediaan tempat tidur (TT) pasien Covid-19 di RSUD Ir Soekarno Sukoharjo mulai ditiingkatkan. Bahkan saat ini kapasitas ruang perawatan isolasi masuk dalam kategori zona kuning. Direktur RSUD Ir Soekarno Sukoharjo dr. Yunia Wahdiyati, mengatakan, penambahan Bed Occupancy Rate (BOR) ini menyesuaikan dengan kondisi Covid-19 di Kabupaten Sukoharjo secara umum. Sehingga apabila BOR […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Ratusan Kendaraan Operasional Disiapkan Untuk Banbinsa dan Babinkamtibmas  

Sukoharjo Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukoharjo menyiapkan ratusan kendaraan operasional berupa sepeda motor dinas untuk Babinsa dan Babinkamtibmas untuk mendukung pelaksanaan tugas mereka. Hal tersebut diungkapkan Feriyanti selaku PPKOM (Pejabat Pembuat Komitmen) pengadaan kendaraan dinas Pemkab Sukoharjo. Dalam keterangan persnya Fery mengatakan bahwa sebanyak 351 buah kendaraan jenis Yamaha Lexi warna merah diperuntukkan Babinsa dan Babinkamtibmas […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Bantu Penderita Isolasi Mandiri, Kota Tegal Buka Dapur Umum Siap Saji

Penulis: Abiet Sabariang TEGAL | inspirasiline.com PEMERINTAH Kota (Pemkot) Tegal bersama TNI-Polri menyiapkan dapur umum untuk membantu warga Kota Tegal yang terkonfirmasi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19), yang melakukan isolasi mandiri di rumah masing-masing. Wakil Wali Kota Tegal Muhamad Jumadi bersama Kapolres Tegal Kota AKBP Rita Wulandari Wibowo dan Komandan Kodim 0712 Letkol Inf Sutan […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Disdik Kota Semarang Siapkan Konsep Pembelajaran Tatap Muka

Penulis: Laras W Gandaningrum SEMARANG | inspirasiline.com KOTA Semarang yang masih dinyatakan sebagai zona merah Covid-19 mengharuskan pembelajaran dilakukan secara daring. Kepala Disdik Kota Semarang Gunawan Sapto Giri menjelaskan, sampai saat ini belum ada SD-SMP di Kota Semarang yang melaksanakan pembelajaran tatap muka. Dijelaskan oleh Gunawan, meskipun pembelajaran tatap muka belum dibuka, namun pihaknya telah […]

Bagikan ke:
Continue Reading