Masyarakat Kebayanan C Pertahankan SDN Cangkol 3 Tak Digabung
Penulis: Sugimin SRAGEN | inspirasiline.com MASYARAKAT Kebayanan C Desa Cangkol, Kecamatan Plupuh, Kabupaten Sragen mempertahankan Sekolah Dasar Negeri (SDN) Cangkol 3 untuk tidak di-regrouping (digabung) dengan SDN lain. Alasannya, jarak tempuh ke SDN lain cukup jauh, sehingga tidak memungkinkan anak usia 7 tahun berjalan sendiri mencapai SDN yang jarak tempurnya mencapai 4-5 km. Kebayanan C, […]
Continue Reading