Tanaman Buah-buahan Hijaukan Areal Obyek Wisata Pacinan
Penulis: Supriyani SUKOHARJO | inspirasiline.com UNTUK mencegah bahaya longsor, erosi, dan banjir, areal Obyek Wisata Pacinan di Desa Gentan, Kecamatan Bulu dihijaukan dengan aneka tanaman buah-buahan, Jumat (15/10/2021). Penanaman dilakukan oleh Muspida dan organisasi perangkat daerah (OPD) di lingkungan Pemkab Sukoharjo. Bupati Sukoharjo Etik Suryani di sela-sela penanaman pohon kepada wartawan mengatakan, penanaman pohon ini […]
Continue Reading