Indikator Membaik, Kabupaten Sukoharjo Masuk Zona Oranye

Penulis: Supriyani SUKOHARJO | inspirasiline.com KASUS positif Covid-19 di Kabupaten Sukoharjo, dalam beberapa hari terakhir masih menunjukkan kenaikan. Meski begitu, jumlah positif yang sembuh juga naik signifikan. Saat ini, akumulasi kasus positif di Sukoharjo mencapai 3.436, di mana sebanyak 2.867 sembuh dan 207 orang meninggal. Dari tiga indikator kriteria status risiko, skor untuk Sukoharjo terus […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Libur Nataru, Satgas Covid-19 Sukoharjo Siap Rapid Test Acak Pendatang

Penulis: Supriyani SUKOHARJO | inspirasiline.com SELAMA libur Natal dan Tahun Baru (Nataru), Satgas Covid-19 akan memeriksa secara acak pendatang yang masuk ke wilayah Kabupaten Sukoharjo. Para pendatang wajib menjalani cek kesehatan hingga rapid test antigen ataupun rapid test antibodi untuk mencegah persebaran Covid-19. Juru Bicara Satgas Covid-19 Kabupaten Sukoharjo dr Yunia Wahdiyati usai mengikuti Apel […]

Bagikan ke:
Continue Reading