111 Napi Rutan Purwodadi Terima Remisi Umum HUT Kemerdekaan RI

Penulis: Joko Widodo | Editor: Dwi NR GROBOGAN | inspirasiline.com MEMPERINGATI HUT Ke-76 Kemerdekaan RI, sebanyak 111 orang narapidana (napi) Rumah Tahanan (Rutan) Klas IIB Purwodadi, Kabupaten Grobogan memperoleh remisi atau pengurangan hukuman. Pelaksanaan pemberian surat keputusan remisi diserahkan oleh Bupati Grobogan Sri Sumarni usai Upacara HUT Ke-76 RI didampingi Kepala Rutan Purwodadi Solichin, di […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Kodim-Karang Taruna Kendal Bagikan Ribuan Masker

Penulis: Eko Purwanto KENDAL | inspirasiline.com SEBANYAK 45 anggota Kodim 0715 Kendal berpakaian layaknya pejuang kemerdekaan bersama Karang Taruna Kabupaten Kendal menggelar kegiatan pembagian 5.000 masker, Jumat (14/8). Rombongan roadshow berjalan dimulai dari Markas Kodim menuju Alun-alun Kota Kendal. Rombongan pertama menggunakan truk militer Mercy Unimog 1982 yang unik, kemudian diiringi para anggota berpakaian pejuang […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Peringati Kemerdekaan RI, Warga Tanjung Kibarkan Bendera Merah Putih Raksasa

Penulis: Supriyani SUKOHARJO | inspirasiline.com PERINGATAN HUT Ke-75 Kemerdekaan RI di Sukoharjo 741 dipastikan sepi dari  kegiatan. Pasalnya, selama pandemi virus Corona saat ini dilarang menggelar kegiatan yang bersifat pengumpulan massa. Kondisi itulah yang menginspirasi warga Dukuh Jarak RT 2/RW 1, Desa Tanjung, Kecamatan Nguter menggelar kegiatan sederhana berupa pengibaran bendera Merah Putih raksasa berukuran […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Nekat, Pencopet Beraksi di Tengah Pengajian HUT Ke-75 Kemerdekaan RI

Penulis: Wantoro BREBES | inspirasiline.com SEDIKITNYA tujuh orang pengunjung pengajian akbar dalam rangka HUT Ke-75  Kemerdekaan Republik Indonesia, kehilangan ponsel gara-gara diambil pencopet yang nekat menyusup di kerumunan pengunjung. Pengajian akbar gelaran Pemuda Gang Mawar RW 02, Desa Dukuhtengah, Kecamatan Ketanggungan, Kabupaten Brebes, Selasa (11/8) malam ini, menghadirkan penceramah kondang Ustadzah Mumpuni Handayayekti dari Banyumas, […]

Bagikan ke:
Continue Reading