Gugur dalam Tugas, Pelda Eka Budi Mulyana Dijadikan Nama Jalan Hasil TMMD Sengkuyung II Desa Tlogotirto
Penulis: Sugimin | Editor: Dwi NR SRAGEN | inspirasiline.com PELDA Eka Budi Mulyana yang gugur dalam melaksanakan tugas, namanya diabadikan sebagai jalan Desa Tlogotirto, Kecamatan Sumberlawang, Kabupaten Sragen hasil TNI Manunggal Masyarakat Desa (TMMD) Sengkuyung tahap II tahun 2021. TMMD Sengkuyung II 2021 resmi ditutup oleh Wakil Bupati Sragen Suroto, Rabu (14/7/2021) lalu di Aula […]
Continue Reading