Tari Gugur Gunung Meriahkan Pesta Siaga Kwarran Gabus

Grobogan-Inspirasiline.com. Gerakan Pramuka Kwarran Gabus menggelar Pesta Siaga yang berlangsung di Komplek Sanggar Bakti Kwarran Gabus, Selasa (23/4/24) Kegiatan tersebut dibuka oleh Kak Joko Purwanto, Anggota Mabiran Kwarran Gabus. Kak Joko Purwanto sehari-harinya menjabat sebagai Sekretaris Kecamatan Gabus. Dalam sambutannya ia mengajak seluruh peserta upacara untuk dapat mengikuti setiap moment dengan penuh semangat dan kekompakkan. […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Enam Kecamatan Di Pati Dilanda Banjir

Pati-Inspirasiline.com. Sebanyak enam kecamatan di Kabupaten Pati, terendam banjir. Banjir karena daerah aliran sungai di Pati tidak kuat menampung debit air sehingga meluap ke permukiman warga. Kalakhar BPBD Pati Martinus Budi Prasetya mengatakan, ada enam kecamatan di Pati yang terdampak banjir. Enam wilayah itu meliputi Kecamatan Gabus, Kayen, Juwana, Jakenan, Sukolilo, dan Tambakromo. Banjir, Budi […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Seni Tayub Sambut Tim Penilai Gudep Mantap Di Pangkalan SMPN1 Gabus Grobogan

Grobogan-Inspirasiline.com. Seni tradisional Tayub digelar SMPN1 Gabus Grobogan dalam menyambut kedatangan Tim Penilai Gigus Depan Mantap Kwartir Daerah Jateng, Selasa (1/8/23). Tim penilai dari Kwartir Daerah Jawa Tengah tersebut terdiri dari tiga orang yakni Gunawan Surendro, Aditya Wicaksono dan Ardi Mawardi. Saat memasuki gerbang SMP Negeri 1 Gabus tim penilai yang didampingi oleh Kwartir Cabang […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Pengurus Mabi Dan Kwaran Gabus Grobogan Masa Bakti 2023-2026 Dilantik

Grobogan-Inspirasiline.com. Joglo coklat sanggar Kwaran Gabus menjadi saksi dilantiknya Pengurus Majelis Pembimbing Ranting (Mabiran) dan Pengurus Kwaran Gabus masa bakti 2023-2026., Rabu (15/2/23). Pelaksanaan pelantikan yang ini merupakan kelanjutan dari Musyawarah Ranting bulan lalu. Pengurus yang dilantik meliputi camat selaku Ketua Mabiran dan jajaran pimpinan Kecamatan Gabus. Adapun Ketua Kwartir Ranting dijabat oleh Sunarto, S.Pd., […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Kwarran Gabus Grobogan Gelar Raker Pramuka 2023

Grobogan-Inspirasiline.com. Dengan mengambil tempat di Aula Sanggar Kwarran Gabus, sebanyak 90 orang pembina utusan gugus depan SD/MI, SMP/MTs, dan SMA/MA/SMK mengikuti Rapat Kerja ranting, Senin (6/2/23). Forum ini dilaksanakan untuk koordinasi dengan gugus depan dan menindaklanjuti hasil Rapat Kerja Cabang. Sunarto selaku Ketua Kwaran terpilih menyampaikan bahwa meskipun secara resmi kepengurusan baru belum dilantik, namun […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Warga Gempar Ditemukan Jasad Bayi Di Sungai Bendoharjo Gabus Grobogan

Grobogan-Inspirasiline.com. Warga Desa Bendoharjo Gabus dibuat gempar setelah ditemukan jasad bayi dimana jasad bayi nahas tersebut ditemukan warga di sungai Dusun Jati, Desa Bendoharjo, Kecamatan Gabus, Grobogan pada hari Rabu siang (26/10/2022). Menurut informasi yang diperoleh Inspirasiline.com, jasad bayi itu pertama kali ditemukan oleh Slamet Riyadi, warga desa setempat edi saat itu, Slamet yang sedang […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Bupati Grobogan Resmikan 2 Museum Fosil Desa Banjarejo Gabus

Grobogan-Inspirasiline.com.  Bupati Grobogan Hj. Sri Sumarni SH MM meresmikan Museum Situs Gajahan Sedang Gandri yang berada diareal tanah tegalan Dusun Kuwojo Desa Banjarejo  dan Museum Fosil Banjarejo yang terletak di samping balai desa Banjarejo kec Gabus kab Grobogan, Senin (15/8/22) Selain Bupati Grobogan, Dandim 0717  dan Kapolres Grobogan serta Sekretaris Dewan Drs Padmo MM, Camat […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Waduk Gajah Mungkur Kekeringan, Nelayan Panen Ikan

Penulis: Sukamto WONOGIRI | inpirasiline.com AKIBAT musim kemarau, air Waduk Gajah Mungkur (WGM) Wonogiri surut. Akibatnya, ribuan ikan kesulitan air. Situasi ini menjadi rezeki tiban bagi para pencari ikan dan tengkulak di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Karya Mina, Desa Kedungombo, Kecamatan Baturetno, Kabupaten Wonogiri. Dampak cuaca panas, banyak ikan muncul ke permukaan air, sehingga dengan […]

Bagikan ke:
Continue Reading

Tirto Keduang Sri Sadono Wonogiri, Pemancingan Berpanorama Alami

Penulis: Sukamto Editor: Dwi NR Bagi yang hobi mancing dan menikmati ikan segar, rasanya kurang sempurna jika tak mencoba berkunjung di Pemancingan Tirto Keduang Sri Sadono (TKSS) di Desa Gedong, Kecamatan Ngadirojo, Kabupaten Wonogiri. TAK sulit menemukan tempat Pemancingan Tirto Keduang Sri Sadono, karena lokasinya di tepi jalan besar jurusan Wonogiri, Ngadirojo, Baturetno, dan Pacitan. Berada […]

Bagikan ke:
Continue Reading